Kamis, 30 Januari 2020

ALL ABOUT US




LATAR BELAKANG PERUSAHAAN

PT GMS Berupaya untuk memberikan produk-produk berkualitas tertinggi dan menyediakan layanan terbaik untuk memenuhi kebutuhan konsumen, domestik maupun internasional. Dengan memandang masyarakat sebagai mitra dan aset yang berharga, PT GMS mengukuhkan diri sebagai satu bagian dari masyarakat dan bangsa Indonesia.

Saat ini PT GMS mempekerjakan sekitar 170 orang karyawan. Kantor kami berpusat di Karawang Di samping itu, PT GMS merupakan bagian dari mitra koperasi karyawan se-Jawa barat, yang memiliki jaringan global yang terdiri dari anak-anak perusahaan yang bergerak di berbagai bidang usaha. Oleh karena itu, PT GMS juga didukung oleh jaringan KOPERASI KARYAWAN yang terintegrasi, terdiri atas lebih dari 800 perusahaan yang terletak di 133 lokasi di indonesia.

Jaringan global dalam koperasi karyawan yang terintegrasi tersebut dikenal dengan sebutan “KONSORSIUM KOPERASI KARYAWAN”. Integrated Corporate Strength memungkinkan PT GMS mewujudkan pencapaian yang signifikan untuk menyediakan produk dan layanan bernilai tinggi.

PT GMS tumbuh bersama dengan negara Indonesia yang menjangkau inovasi, nilai baru, integritas, komitmen, dan pembangunan berkelanjutan. Bergabunglah bersama para ahli berpengetahuan kami dan temukan aneka ragam bisnis GMS yang meliputi produk-produk pangan, bisnis terkait otomotif, developer rumah, bertransaksi dengan bisnis e-commerce dan teknologi informasi kami, dan berkenalan lebih jauh dengan proyek-proyek konstruksi kami yang terus bertumbuh.

TENTANG KAMI

PT. GMS Menjadi perusahaan swasta nasional terdepan di bidang Suppliers, general trading, dan Contractor. Berkembang secara berkesinambungan, memberikan kesejahteraan kepada karyawan, seluruh stake holder, dan memberikan arah kepada tata kelola perusahaan yang baik atau (good corporate governance).

VISI

Menjadi sebuah organisasi global yang senantiasa selangkah lebih maju dalam menghadapi perubahan, menciptakan nilai baru, dan berkontribusi secara luas kepada masyarakat.

MISI

Mengutamakan pertumbuhan yang berkesinambungan, berkualitas dan berwawasan lingkungan.

Mengutamakan mutu, keselamatan kerja dan keandalan pelayanan untuk kepuasan pelanggan dan mitra kerja.

Menciptakan peluang dan nilai tambah bagi stakeholder melalui inovasi dan teknologi.

Membangun sumber daya manusia unggul untuk berprestasi, berkreasi dan tumbuh bersama berlandaskan nilai-nilai budaya indonesia jaya.


BISNIS KAMI

SUPPLY PRODUK to KOPERASI:
  • Sembako
  • Catering
  • Seragam
  • Barang Elektronik 
  • Progress Perumahan KHUSUS ANGGOTA KOPERASI KARYAWAN tersedia type RSS (3000 unit) dan Cluster Minimalis dengan full furnish (1300 unit) Wilayah karawang jawa barat.
  • Dan lain - lain.

KONSULTAN BISNIS
  • Konsultan pembiayaan permodalan koperasi
  • Diklat pengembangan bisnis koperasi
  • Kemitraan pengadaan barang kebutuhan koperasi

Mohon hubungi kami jika anda mempunyai pertanyaan atau jika anda ingin mengetahui lebih banyak tentang peluang bisnis bersama kami.


Pengajuan penawaran kerjasama via email KLIK: Email
Via CS KLIK: Customer Services
Call NOW: (0267) 6489563
ALL ABOUT US

1 komentar:

  1. If you're trying hard to lose fat then you absolutely need to get on this totally brand new custom keto meal plan diet.

    To create this keto diet, licensed nutritionists, personal trainers, and professional cooks have united to produce keto meal plans that are powerful, convenient, cost-efficient, and enjoyable.

    Since their launch in 2019, thousands of people have already remodeled their figure and well-being with the benefits a smart keto meal plan diet can provide.

    Speaking of benefits; clicking this link, you'll discover eight scientifically-certified ones provided by the keto meal plan diet.

    BalasHapus